Rabu, 18 Januari 2017

LIVING VALUES EDUCATION PROGRAM FOR EDUCATOR









LIVING VALUES EDUCATION PROGRAM FOR EDUCATOR


Apa itu LVEP?
Living Values Education Program (LVEP) adalah program pendidikan komprehensif yang mendorong setiap individu untuk menghidupkan nilai-nilai yang ada di dalam dirinya. Program ini didukung oleh UNESCO, yang bertujuan menyediakan prinsip-prinsip panduan dan cara bagi pengembangan manusia seutuhnya. (www.livingvaluesindonesia.org)


Mengapa Pendidikan Menghidupkan Nilai itu Penting?
Dewasa ini di dalam kehidupan secara global telah terjadi krisis nilai-nilai yang disebabkan absennya contoh-contoh sikap mulia dari para pemimpin, gaya hidup hedonistic pada masyarakat serta kesuksesan yang di ukur dari pencapaian yang berorientasi materi, kekerasan dalam keluarga, terlebih lagi kekerasan atas nama agama semakin marak. Pada dasarnya setiap manusia sudah memiliki nilai-nilai di dalam dirinya. Namun apakah kita telah mengaktualisasikan nilai-nilai itu? Pelatihan ini dirancang untuk dapat membantu seseorang membangkitkan kesadaran nilai dan menghidupkannya serta dapat mengaktualisasikannya dalam kehidupan sesuai dengan misi yang di emban untuk membuat hidup lebih bermakna.


Tujuan Pelatihan?
§  Mempersiapkan peserta menjadi agen perubahan bagi lingkungannya baik secara sendiri-sendiri di dalam keluarga maupun melalui organisasi.
§  Pelatihan ini memberikan kesempatan kepada peserta yang berminat melanjutkan ke tingkat Train The Trainer (TTT) untuk menjadi Accredited Trainer Living Values, dengan mengikuti program ini lebih intensif (3x workshop dan 3x menjadi co-fasilitator).


Kapan & Dimana pelaksanaannya?
Hari & Tanggal: Rabu-Jumat, 8-10 Februari 2017
Pukul: 08.30 – 17.00 wib
Tempat: Cinema Room Lt.2, Oktroi Plaza-Kemang


Fasilitator Utama:
Dra. Rani Anggraeni Dewi, MA (Accredited Trainer LVEP Indonesia)


Kontribusi Peserta?
Rp.1.000.000,-/peserta/ 3 hari (biaya dalam program ini sepenuhnya untuk mengcover semua biaya operasional yang secara tidak langsung dikembalikan pada peserta berupa; lunch, coffee break pagi dan sore, certificate, buku, peralatan berbagai aktivitas nilai, serta tempat pelatihan dengan suasana yang tenang dan nyaman).


Biaya ditransfer ke rekening:
Bank Mandiri, ACC: 1260005338610
A.N: Yayasan Indonesia Bahagia


Informasi & pendaftaran:
Nisa: 081319793978




*Tempat terbatas, pendaftaran & pembayaran paling lambat tanggal 1 Februari 2017*

LIVING VALUES EDUCATION PROGRAM FOR EDUCATOR



LIVING VALUES EDUCATION PROGRAM FOR EDUCATOR

Rabu-Jumat, 11 - 13 Januari 2017
Oktroi Plaza-Kemang
08.30 – 17.00 wib




Sesi Perkenalan, difasilitasi oleh bu Ferli


Sesi Kontrak Belajar, difasilitasi oleh Bapak Yudhi 

 Sharing Session


 Sesi Mewujudkan Kembali Mimpi, difasilitasi oleh Ibu Epah

 Briefing sebelum workshop oleh Lead Trainer LVE, Ibu Rani

 Energizer, Kewer-Kewer Dance

 Affirmasi nilai dalam circle

 Sesi "Good Presentation" difasilitasi oleh Pak Eka

 Sesi Resolusi Konflik, difasilitasi oleh Bu Sissy

 Energizer Chicken Dance

 Aktivitas nilai, membuat Taman Damai

 Aktivitas nilai, membuat Taman Damai

 Feed Back Session

Yoga Session difasilitasi oleh Bapak Yudhi